Bahan makanan yang mengandung pengawet sebaiknya di hindari karena dapat mengakibatkan penyakit
Konten [Tampil]
Bahan makanan yang mengandung pengawet sebaiknya di hindari
karena dapat mengakibatkan penyakit
A. Jantung
B. kanker
C. Paru-paru
D. Ginjal dan influenza
Jawaban : (A) Jantung
Pembahasan : Bahan makanan yang mengandung pengawet sebaiknya di hindari, karena dapat mengakibatkan penyakit jantung. Salah satu bahan pengawet juga dapat merusak pembuluh darah dengan membuat arteri cenderung mengeras dan sempit. Hal ini dapat menyebabkan penyakit jantung atau serangan jantung di kemudian hari.
Jika ada kesalahan pada jawaban yang tertulis di atas, Anda
bisa mencari referensi jawaban lainnya. Semoga informasi di atas bisa
bermanfaat bagi pembaca.
Tidak ada komentar untuk "Bahan makanan yang mengandung pengawet sebaiknya di hindari karena dapat mengakibatkan penyakit"
Posting Komentar